DKP Provinsi Sulsel Lakukan Pemeriksaan dan Pengawasan Keamanan Pangan Segar di Pasar Sambung Jawa

Online24jam, Makassar, (01 Februari 2024) – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Sulsel melakukan pemeriksaan dan pengawasan keamanan pangan dan pendataan registrasi atau izin edar terhadap Pangan Segar Asal Tumbuhan Produk Negeri Usaha Kecil (PSAT-PDUK) di Pasar Sambung Jawa (Senggol) di jalan Hati Murni Makassar. Ketua Tim Pengawasan Keamanan Pangan Segar … Read more

Pemkot Makassar Segera Terapkan Kawasan Tanpa Rokok, PJ Sekda : Dimulai Dari Lingkup OPD

Online24jam, Makassar,— PJ Sekda Kota Makassar, Firman Hamid Pagarra menerima audiensi dari Dinas Kesehatan Kota Makassar terkait Kawasan Tanpa Rokok (KTR), di Balai Kota, Rabu (24/01/2024). Dalam kunjungan tersebut membahas terkait aturan-aturan yang terkait KTR serta langkah-langkah strategis untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap kawasan mana yang boleh dan tidak diperbolehkan untuk merokok. Firman yang juga … Read more

Dampak Cuaca Ekstrem, Harga Bahan Pokok di Maros Melonjak

Online24,Maros,– Sejumlah komoditi di Pasar Tramo Jalan Nasrun Amrullah mengalami kenaikan. Kenaikan ini terjadi akibat dampak dari cuaca ekstrem yang terjadi beberapa waktu belakangan. Kondisi ini pun membuat pedagang merana pasalnya omset dagangan mereka menurun drastis, akibat dari sepinya pembeli. Salah satu pedagang, Jalil mengaku jika sudah dua pekan harga tomat mengalami kenaikan signifikan. “Harga … Read more

Tindak Lanjuti Surat Wali Kota, Dewas Perumda Air Minum Gelar Evaluasi Direksi

Online24, Makassar – Dewan Pengawas (Dewas) Perumda Air Minum Kota Makassar melaksanakan Evaluasi Direksi, di Aula Tirta Dharma PDAM Makassar, Rabu (17/01/2024). Langkah tersebut sebagai bentuk tindak lanjut dari surat wali kota Makassar tentang evaluasi direksi. Kegiatan tersebut sebagai pengaplikasian tugas Dewas yakni, melakukan kerja kerja pengawasan dan melaporkan hasil pengawasan kepada KPM yang termaktub … Read more

Sentil Prabowo, Jusuf Kalla Sebut Butuh Pemimpin yang Tenang dan Tidak Suka Marah-Marah

ONLINE24, Surabaya, – Kurang lebih 35 hari jelang pemilihan presiden, Wakil Presiden RI ke 10 dan 12, Jusuf Kalla (JK), kembali mengingatkan masyarakat Indonesia untuk berhati-hati memilih presiden pada Pemilu 2024, Februari mendatang. JK menyinggung soal calon presiden yang suka marah-marah. “Kalau negara ini dipimpin oleh presiden yang suka marah-marah, waduh,” ungkap JK saat menjadi … Read more

Gelar Karya Bakti TNI, Koramil Mandai Bersama Masyarakat Bersihkan Pasar  

    Online24,Maros – Untuk mewujudkan lingkungan pasar yang bersih dan nyaman bagi pengunjung, Koramil 04/Mandai Kodim 1422/Maros bersama Warga Batang Ase kompak melaksanakan kerja bakti membersihkan lingkungan di Pasar Batang Ase Jln Poros Maros Pangkep di Kelurahan Bontoa Kecamatan Mandai Kab. Maros Kamis (4/01/2024).   Danramil 04/Mandai Mayor Inf Dr. Khaedir Makkasau yang juga … Read more

570 Nakes di Indonesia Ikut Ukom Jabatan Fungsional di Maros

Online24,Maros,– Uji Kompetensi Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan Tingkat Nasional kembali dilaksanakan di Kabupaten Maros, Sulawesi selatan,Jumat pagi,(29/12)   Kegiatan yang berlangsung selama dua hari ini, diikuti sebanyak 570 orang Nakes dari 11 provinsi tersebar di seluruh tanah air. Gambar : Pemukulan Gong sebagai tanda dibukanya Ukom tingkat Nasional Bupati Maros Chaidir Syam mengatakan Maros kembali … Read more

Perkuat Koordinasi Bersama Stakeholder Jelang Pemilu Bawaslu Maros Gelar Rakor

Online24,Makassar – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Maros menggelar Rapat Koordinasi Stakeholder yang berada di Kabupaten Maros.   Kegiatan itu sendiri dibuka langsung oleh Ketua Bawaslu Provinsi Sulawesi Selatan, Mardiana Rusli dan didampingi Komisioner Bawaslu Maros Saiyed Mahmuddin Assaqqaf, hadir juga Sekretaris Daerah Kabupaten Maros, Andi Davied Syamsuddin di Hotel Aryaduta Kota … Read more

Semen Tonasa Medical Centre Sabet Juara Pelayanan KB Terbaik

Online24,Pangkep,– Semen Tonasa Medical Centre (STMC) milik PT Semen Tonasa, berhasil mendapat Juara 2 pada Pelayanan KB Terbaik di Klinik Swasta Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan. Penghargaan diserahkan langsung oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Republik Indonesia, di Jakarta. BKKBN RI pada kesempatan ini juga memberikan apresiasi kepada Semen Tonasa Medical Center, terkait program-program … Read more

Cegah Inflasi Pemrov Sulsel Gelar Pasar Murah Peduli Rakyat di Maros

Online24,Maros,Ribuan orang memadati jalan santai yang dihadiri PJ Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin,(10/12/23). Peserta start dari Alun-alun Bank Sulselbar Maros kemudian mengelilingi Kantor Bupati Maros. Bahtiar mengatakan kegiatan jalan santai ini digelar untuk menciptakan keramaian di tengah-tengah masyarakat. “Untuk mendorong peningkatan ekonomi. Maka akan muncul transaksi ekonomi,” ujarnya. Sebab kata dia saat ini pertumbuhan … Read more